Senin, 30 November 2020

Karena Patah Hati Saya Salah Berharap Lebih?

30 November 2020 || Author : Erna .S,

Note: 
Sadar atau tidak cinta itu fitrah, Tapi kamu masih bisa mengendalikannya!

Hingga pada sepertiga malam, dadaku sesak kehilangan via https://www.google.com


Awalnya rangkaian benih cinta tumbuh tak terkendali 
Suatu waktu kamu kecewa karena ditinggal pergi dan patah hati
Berharap lebih pada yang tidak pasti
Ingatlah selalu Tuhan maha membolak-balikkan hati

Harapanmu terlalu menjulang tinggi 
Kamu lupa siapa sesungguhnya pemilik hati
Mendekatlah pada Pencipta 
Cemburu-Nya tak pernah salah
Maka rapatkan doamu pada setiap detik amalanmu
Tetapkan hatimu pada-Nya 
Maka Tuhan tetapkan cinta yang sama pada hatinya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar